Wednesday, January 4, 2012

Maskapai China Tolak Bayar Pajak Karbon Uni Eropa

Ipotnews - Maskapai penerbangan China menolak membayar pajak karbon dalam bentuk apapun yang diterapkan Uni Eropa melalui skema baru perdagangan karbon terhadap pesawat-pesawat yang masuk ke wilayah Uni Eropa. Sementara maskapai dari negara Asia Pasifik lain yang tengah mengalami kelesuan pasar, cenderung mengalah dan menaikkan biaya ekstra kepada penumpang.

Emissions Trading Scheme (ETS) yang diterapkan Uni Eropa diluncurkan pada 2005 sebagai salah satu pilar dari upaya blok tersebut memerangi perubahan iklim. Terhitung 1 Januari 2012, semua maskapai yang menggunakan bandara Eropa wajib mematuhi skema itu dengan membayar pajak karbon. 


Baca: http://www.ipotnews.com/index.php?jdl=Maskapai_China_Tolak_Bayar_Pajak_Karbon_Uni_Eropa&level2=newsandopinion&id=951922&img=level1_topnews_2&urlImage=china%20airlines%20airlineasia%20net.jpg#

No comments:

Post a Comment