Tuesday, January 17, 2012

Industri Kargo Indonesia Diprediksi Tumbuh 5,7 Persen

Ipotnews - Lembaga konsultan Frost & Sullivan memperkirakan perkembangan industri kargo Indonesia akan berkembang cukup baik dengan pertumbuhan tahun ini sebesar 5,7 persen. Kargo laut diproyeksikan meningkat paling tinggi dibanding kargo darat dan udara.

Vice President Transportasi & Logistics Practice Frost & Sullivan, Gopal R, mengatakan volume total kargo yang bergerak melalui laut diprediksikan akan mencapai 943,1 juta ton pada tahun ini, atau  meningkat 5,8% dibanding dengan tahun 2011 yang mencapai 891,5 juta ton.


Baca: http://www.ipotnews.com/index.php?jdl=Industri_Kargo_Indonesia_Diprediksi_Tumbuh_5_7_Persen&level2=newsandopinion&id=988239&img=level1_topnews_4&urlImage=peti%20kemas%20tj%20priok%20antara.jpg#

No comments:

Post a Comment